Pemprograman PHP

selamat Pagi semua, disini saya akan akan berbagi ilmu dengan kalian, disini saya akan membahas tentang bahasa pemprogran PHP. ada yang tau PHP?, PHP adalah ahasa pemrograman script server-side yang didesain untuk pengembangan web. Selain itu, PHP juga bisa digunakan sebagai bahasa pemrograman umum untuk bisa menggunakan php di laptop kalian harus sudah menginstal Apache, saya disini mengunakan xampp yang sudah sepaket dengan apache.  saya akan memberikan contoh dasar dari pemprograman php lihat contoh dibawah ini 
 
<?php

echo"Hallo Word";

?>
Saya simpan dengan nama latihan1, karena saya menggunakan xampp saya menyimpannya di folder htdocs di xampp. setelah itu ketikan di mozila anda localhost/latihan1, hasilnya seperti gambar dibawah ini



Kita Liat Contoh Kedua
 

<?php

$n=20;
for ($i=1; $i<=$n; $i++){
echo(' '.$i);
}

?>
contoh yang di atas akan menhasilkan deretan angka dari 1 sampai 20 seperti gambar dibawah ini



















Sekian Pembahasan PHP, Nantikan Lanjutan Tutorial di minggu depan

Pemprograman Java



Pada kesempatan ini saya akan membagikan sedikit ilmu saya       tentang suatu bahasa pempograman, yaitu java. Pasti tidak asing   lagi bagi tentang bahasa pemprograman yang satu ini, saya akan sedikit menjelaskan java. java adalah bahasa pemrograman tingkat tinggi yang berorientasi objek dan program java tersusun dari bagian yang disebut kelas. Kelas terdiri atas metode-metode yang melakukan pekerjaan dan mengembalikan informasi setelah melakukan tugasnya. Para pemrogram  Java banyak mengambil keuntungan dari kumpulan kelas di pustaka kelas Java, yang disebut dengan Java Application Programming Interface (API). Kelas-kelas ini diorganisasikan menjadi sekelompok yang disebut paket(package). Java API telah menyediakan fungsionalitas yang memadai untuk menciptakan applet dan aplikasi canggih. Jadi ada dua hal yang harus dipelajari dalam Java, yaitu mempelajari bahasa Java dan bagaimana mempergunakan kelas pada Java API. Kelas merupakan satu-satunya cara menyatakan bagian eksekusi program, tidak ada cara lain. Pada Java program javac untuk mengkompilasi file kode sumber Java menjadi kelas-kelas bytecode. File kode sumber mempunyai ekstensi *.java. Kompilator javac menghasilkan file bytecode kelas dengan ekstensi *.class. Interpreter merupakan modul utama sistem Java yang digunakan aplikasi Java dan menjalankan program bytecode Java. kali ini saya akan membahas program java yang digunakan untuk Bank. silakan pelajari codingan dibawah in

 
import java.util.Scanner;

class Bank{
    String nama;
    String ttl;
    String alamat;
    String nmrRekening;
    int penarikan;
    int tambah;
    int saldo;

       Scanner inpt = new Scanner(System.in);

       public void buatRekening(){
System.out.println("Buat Rekening Baru");
System.out.println("Nama: ");
nama = inpt.next();
System.out.println("TTL: ");
ttl = inpt.next();
System.out.println("Alamat: ");
alamat = inpt.next();
System.out.println("Nomor Rekening: ");
nmrRekening = inpt.next();
System.out.println("Saldo Awal: ");
saldo = inpt.nextInt();
menu();
       }
       public void cekSaldo(){
System.out.println("Info Saldo");
System.out.println("Nama: "+nama);
System.out.println("TTL: "+ttl);
System.out.println("Alamat: "+alamat);
System.out.println("Nomor Rekening: "+nmrRekening);
System.out.println("Saldo awal: "+saldo);
menu();

       }
       public void penarikanSaldo(){
System.out.println("Jumlah penarikan: ");
penarikan = inpt.nextInt();
saldo = saldo - penarikan;
System.out.println("Sisa Saldo"+saldo);
menu();
       }
       public void menambahSaldo(){
System.out.println("Jumlah Setoran: ");
tambah = inpt.nextInt();
saldo = saldo + tambah;
System.out.println("Sisa Saldo"+saldo);
menu();
       }

       public void menu(){

int pilihan;
Bank prbnkan = new Bank();

System.out.println("Alfian Nasir");
System.out.println("6701140243");
System.out.println("PIS 14 05");
System.out.println(" MENU ");
System.out.println("1. Rekening Baru");
System.out.println("2. Info Saldo");
System.out.println("3. Tambah Saldo");
System.out.println("4. Tarik Saldo");
System.out.println("Pilihan: ");
pilihan = inpt.nextInt();

switch (pilihan){
case 1:
buatRekening();
break;
case 2:
cekSaldo();
break;
case 3:
menambahSaldo();
break;
case 4:
penarikanSaldo();
break;

}
      }

      public static void main (String[]args){
Bank play = new Bank();
play.menu();
      }
}

 

Program Genap Ganjil Pascal

selamat malam semua, disini saya akan akan berbagi ilmu dengan kalian, disini saya akan membahas tentang bahasa pemprogran pascal. ada yang tau pascal?, Pascal adalah salah satu bahasa pemrograman komputer yang umumnya digunakan sebagai pengantar untuk mulai belajar algoritma dan pemrograman. Pascal relatif mudah dipelajari karena perintah-perintahnya yang mirip dengan bahasa inggris sehari-hari seperti begin, end, write, dan read  dibawah ini saya akan membahas cara membuat program bilangan genap-gajil dengan menggunakan bahasa pemprograman pascal, hasil dari program ini adalah bila saya menginput 5 maka output yang keluar adalah ('Bilangan Ganjil') jika saya inputkan 6 maka hasi yang akan keluan adalah (‘Bilangan Genap’). Selamat mencoba
 
Program Bilangan GanjilGenap;

uses crt;

var

bil : integer;

begin

clrscr;

Write(‘Masukkan Angka :’);

readln(bil);

if (bil mod 2=0)then

writeln(‘Bilangan Genap’)

else

Writeln(‘Bilangan Ganjil’);

readln();

end.